Pengertian Pereaksi pembatas – Pereaksi pembatas adalah/ Pereaksi pembatas yaitu/ Pereaksi pembatas merupakan/ yang dimaksud Pereaksi pembatas/ arti Pereaksi pembatas/ definisi Pereaksi pembatas.
Pereaksi pembatas adalah zat pereaksi yang habis lebih dahulu dalam suatu reaksi kimia. Adanya pereaksi pembatas, berarti terdapat pereaksi lain yang berlebih (tersisa). Jumlah pereaksi pembaas menentukan seberapa banyak jumlah zat hasil reaksi, sehingga dalam melakukan perhitungan pada reaksi kimia, kita harus menentukan terlebih dahulu pereaksi pembatas pada reaksi tersebut.
Langkah-langkah untuk menentukan pereaksi pembatas sebagai berikut:
a. Tentukan mol zat-zat pereaksi.
b. Bagilah mol masing-masing zat pereaksi dengan koefisien reaksinya.
c. Pereaksi yang hasil bagi mol dengan koefisien reaksinya paling kecil merupakan pereaksi pembatas.
Itulah penjelasan yang bisa saya sampaikan kepada anda tentang definisi Pereaksi pembatas. Semoga informasi yang saya jelaskan diatas dapat bermanfaat.
Advertisement