Info Populer 2022

Pengertian Penokohan

Pengertian Penokohan
Pengertian Penokohan
Pengertian PenokohanPenokohan adalah/ Penokohan yaitu/ Penokohan merupakan/ yang dimaksud Penokohan/ arti Penokohan/ definisi Penokohan.
 disebut juga perwatakan atau karaterisasi Pengertian Penokohan

Penokohan disebut juga perwatakan atau karaterisasi. Perwaakan dalam cerpen adalah pemberian sifat pada pelaku-pelaku cerita. Sifat yang diberikan akan tercermin pada pikiran, ucapan, dan pandangan tokoh terhadap sesuatu. Sifat inilah yang membedakan tokoh satu dengan tokoh lainnya.
Pengarang menggambarkan sifat tokoh melalui hal-hal berikut.
1. Penggambaran fisik (misalnya cara berpakaian, postur tubuh, bentuk rambut, warna kulit).
2. Penggambaran melalui cakapan yang dilakukan oleh tokoh itu sendiri maupun cakapan yang dilakukan oleh tokoh lain.
3. Teknik reaksi tokoh lain yang berupa pandangan, pendapat, sikap, komentar, dan lain-lain.
Itulah sedikit penjelasan dari saya tentang definisi penokohan dalam sebuah cerita pendek, semoga menambah pengetahuan anda.
Advertisement

Iklan Sidebar