Info Populer 2022

Tips Meningkatkan Kemampuan Berpikir Logis

Tips Meningkatkan Kemampuan Berpikir Logis
Tips Meningkatkan Kemampuan Berpikir Logis

Tips Mengembangkan Kemampuan Logika - Kemampuan berpikir dengan logika memang tidak mudah begitu saja, logika kalian perlu dilatih supaya terbiasa menghadapi masalah-masalah dengan logika. Seperti yang kita tahu logika adalah dasar pemikiran seseorang yang bisa diterima oleh akal sehat.


Lalu seberapa penting sih logika ini? Menurut saya sangatlah penting. Karena hampir seluruh aktivitas harus kita dilakukan dengan logika. Agar kemampuan logika kita menjadi cepat dan bagus tentunya perlu diasah dan dilatih. Nah berikut ini Tips untuk melatih kemampuan logika kamu.


TUMBUHKAN NEUTRON BARU

Logika kita dipengaruhi oleh neutro yang ada diotak kita. Semakin banyak neutron diotak kita, maka akan semakin bagus kemampuan logika kita. Berikut cara-cara memperbanyak neutron baru diotak :


#1. Membaca
Dengan rajin membaca maka neutron yang ada ditubuh kita akan semakin bertambah. Neutron, dendrit, dan sinapsis akan hilang jika tidak dilatih dan membaca adalah salah satu cara agar neutron tidak hilang melainkan bertambah.

Tidak cukup hanya membaca, kalian bisa melanjutkan dengan bermain teka-teki, logika, mengerjakan soal, ataupun bermain musik.

Baca nih : Cara Agar Suara Merdu dan Nafas Panjang Tanpa Les Vocal


Dengan begitu neutron yang ada di otak kalian bisa terpelihara dan tidak akan berkurang. Sehingga kemampuan logika kalian akan semakin bagus.

#2. Mencoba Mengambil Tanggung Jawab
Apa artinya? Jika kalian mengikuti sebuah organisasi, silahkan kalian mencoba untuk menjadi panitia pada sebuah acara. Dengan begitu kalian akan bertanggung jawab pada tugas yang diberikan kepada kalian. Hal ini juga menumbuhkan neutron loh.

Tanggung jawab bukan hanya pada organisasi yaa, ketika kalian diberi PR/Tugas saja itu sudah menjadi tanggung jawab kalian untuk dikerjakan. Ayo mulai sekarang kerjakan setiap tugas-tugasmu supaya neutron didalam otakmu bertambah.


MENCOBA SESUATU HAL BARU

Nah disini siapa nih yang tidak suka dengan hal baru, sukanya dengan hal-hal yang biasa saja. Dengan kita mencoba hal baru, itu bisa melatih kemampuan logika kita gaiss. Berikut beberapa contoh hal baru yang unik :

#1. Berjalan Mundur
Terdengar unik bukan hahaha. Cobalah kalian untuk berjalan mundur setiap melakukan aktivitas. Jika kalian malu, lakukan saja aktivitas didalam rumah, seperti berjalan kedapur, berjalan kekamar mandi, dsb. Ternyata itu juga bisa mengasah kemampuan logika dan berpikir cepat kita loh.

#2. Dan masih banyak lagi, intinya kamu harus melakukan hal beda dari yang biasa kamu lakukan


BIASAKAN MENGHITUNG DIKEPALA

Maksudnya bukan kamu mencoret-coret kepalamu yaa hahaha, tetapi biasakan ketika ada soal berhitung matematika jangan menggunakan kalkulator atau catatan, tetapi cukup dibayangkan didalam pikiran.

Dengan melakukan itu terus menerus maka kemampuan berpikir kita bisa menjadi lebih baik. Hayo disini siapa yang menghitung perkalian mudah saja menggunakan kalkulator? wkwk. Kurang-kurangin menggunakan kalkulator ya jika ingin kemampuan berpikir kamu bagus.


MEMAINKAN GAME ASAH OTAK

Tidak semua game bisa membuat malas lohh, kita boleh kok bermain game TAPI yang mengasah kemampuan otak kita. Pasti didalam pikiran kalian "Semua game juga kan mengasah kemampuan, strategi, dsb..." Iyaaa memang, tapi topik kali ini yaitu game yang bisa melatih kemampuan berpikir logis kita.

(Bukan endorse game ya) Contoh beberapa game yang bisa mengasah kemampuan berpikir logis, Tebak gambar, Puzzle, Teka-teki, Dsb. Kalian bisa download di Hp kalian masing-masing yaaa

Kamu pasti suka : Apa Yang Dimaksud Dengan Istilah 'Unicorn' Dalam Bisnis Startup?


Mungkin segitu dulu artikel kali ini, teruslah latih kemampuan berpikir logis kalian karena berpikir dengan logis pasti sangat bermanfaat untuk kedepannya.

Semoga artikel ini bermanfaat yaaa, jangan lupa share artikel ini ke temen-temen kamu biar mereka juga tahu. Bye byeee
Advertisement

Iklan Sidebar