5 Mahluk Mengerikan yang Ada di Dasar laut. Bikin Merinding! - Pernah berfikir ada apa di dasar laut? Apakah disana ada berbagai macam monster? atau mahluk-mahluk aneh yang tidak biasa? Baca artikel ini sampai selesai untuk menemukan jawabannya.
Berdasarkan informasi dari beberapa artikel lain...
Laut didunia ini sangatlah luas, sehingga wajar tidak semua kedalaman laut sudah dijelajahi manusia. Sampai sekarang masih menyimpan misteri ada apa didasar laut? Mahluk di dasar laut memang susah untuk dilihat karena mereka tidak pernah muncul ke permukaan.
Laut dalam adalah laut yang sudah tidak terkena sinar matahari dan mempunyai kedalaman 1800 meter lebih. Memiliki tekanan air yang sangat kuat, sehingga benda padat saja bisa gepeng, apalagi manusia? hmm..
[Kamu bisa baca : Makan Semut Bodoh 40 Hari Mitos Atau Fakta? Ternyata Ini Bahaya Memakan Semut ]
Tapi dibawah ini adalah beberapa mahluk mengerikan yang berada didasar laut yang sangat mengerikan..
Berikut ini saya berikan beberapa mahluk mengerikan yang ditemukan didasar laut menurut beberapa artikel yang saya kumpulkan.
Hiu ini pertama kali ditemukan di Jepang pada tahun 2007. Penyebaran hewan ini merata di Atlantik dan Samudera Pasifik.
Menurut para ahli, hewan ini memakan mangsanya tanpa dikunyah, melainkan dibengkokkan, supaya bisa masuk kedalam mulut hewan ini.
Bagaimana wujud Hiu ini? Serem gak?
Angler fish adalah hewan karnivora yang biasa hidup dikedalaman 1 mil didalam laut. Hewan ini bisa ditemukan di laut Atlantik dan kawasan Antartika.
Entah kenapa wajah hewan ini selalu terlihat marah, mungkin karena ia hidup didaerah yang kurang ramah. Yaitu didasar laut.
Serem kalo ketemu ikan ini hmmm...
Ikan gigi taring ini terlihat menyeramkan. Bagaimana tidak, gigi yang tajam serta mata yang melotot membuat ikan ini semakin menyeramkan.
Gigi taringnya berfungsi untuk merobek-robek mangsanya. Serta permukaan wajahnya yang keras untuk berduel dengan predator lainnya.
Hmm gimana kalo melihara ikan ini?
Bentuk hewan ini sangat aneh. Mungkin kalian tidak pernah melihat sama sekali hewan ini. Hewan ini ditemukan pada tahun 1999. Hewan ini sejenis dengan gurita yang hidup dikedalaman 7000 meter dibawah permukaan laut.
Banyak ilmuan yang percaya bahwa umur hewan satu ini sudah sampai ratusan tahun. Karena hewan ini pintar menghindari dari predator lain.
Hiu ini pertama kali ditemukan pada tahun 1985 di perairan timur Australia. Hewan ini bergerak secara lambat karena bobot tubuhnya yang cukup besar. Yakni bisa mencapai 3,8 Meter serta bentuknya yang sangat mengerikan.
Tapi pada tahub 2003 hewan ini tertangkap kamera di perairan Taiwan setelah gempa bumi terjadi. Hewan ini bergerombol lebih dari 100 ekor.
Itulah mahluk mengerikan yang berada didasar laut. Apakah kamu berani untuk berenang kedasar laut dan bertemu dengan mahluk-mahluk diatas? hihi....
Terima kasih sudah mampir diblog saya, semoga kalian suka dan terhibur yaaa..
Jangan lupa baca artikel saya yang lain
Serem...
Berdasarkan informasi dari beberapa artikel lain...
Laut didunia ini sangatlah luas, sehingga wajar tidak semua kedalaman laut sudah dijelajahi manusia. Sampai sekarang masih menyimpan misteri ada apa didasar laut? Mahluk di dasar laut memang susah untuk dilihat karena mereka tidak pernah muncul ke permukaan.
Laut dalam adalah laut yang sudah tidak terkena sinar matahari dan mempunyai kedalaman 1800 meter lebih. Memiliki tekanan air yang sangat kuat, sehingga benda padat saja bisa gepeng, apalagi manusia? hmm..
[Kamu bisa baca : Makan Semut Bodoh 40 Hari Mitos Atau Fakta? Ternyata Ini Bahaya Memakan Semut ]
Tapi dibawah ini adalah beberapa mahluk mengerikan yang berada didasar laut yang sangat mengerikan..
MAHLUK MENGERIKAN DI DASAR LAUT
Berikut ini saya berikan beberapa mahluk mengerikan yang ditemukan didasar laut menurut beberapa artikel yang saya kumpulkan.
1. HIU BERJUMBAI
sumber gambar npr.org |
Menurut para ahli, hewan ini memakan mangsanya tanpa dikunyah, melainkan dibengkokkan, supaya bisa masuk kedalam mulut hewan ini.
Bagaimana wujud Hiu ini? Serem gak?
2. ANGLER FISH
sumber gambar dailymail.co.uk |
Entah kenapa wajah hewan ini selalu terlihat marah, mungkin karena ia hidup didaerah yang kurang ramah. Yaitu didasar laut.
Serem kalo ketemu ikan ini hmmm...
3. FANGTOOTH FISH
sumber gambar boombastis.com |
Gigi taringnya berfungsi untuk merobek-robek mangsanya. Serta permukaan wajahnya yang keras untuk berduel dengan predator lainnya.
Hmm gimana kalo melihara ikan ini?
4. DUMBO OCTOPUS
sumber gambar boombastis.com |
Banyak ilmuan yang percaya bahwa umur hewan satu ini sudah sampai ratusan tahun. Karena hewan ini pintar menghindari dari predator lain.
5. HIU GOBLIN
sumber gambar boombastis.com |
Tapi pada tahub 2003 hewan ini tertangkap kamera di perairan Taiwan setelah gempa bumi terjadi. Hewan ini bergerombol lebih dari 100 ekor.
PENUTUP
Itulah mahluk mengerikan yang berada didasar laut. Apakah kamu berani untuk berenang kedasar laut dan bertemu dengan mahluk-mahluk diatas? hihi....
Terima kasih sudah mampir diblog saya, semoga kalian suka dan terhibur yaaa..
Jangan lupa baca artikel saya yang lain
Serem...
Advertisement