Info Populer 2022

Pengertian Fungsi Permintaan

Pengertian Fungsi Permintaan
Pengertian Fungsi Permintaan
Pengertian Fungsi PermintaanFungsi Permintaan adalah/ Fungsi Permintaan yaitu/ Fungsi Permintaan merupakan/ yang dimaksud Fungsi Permintaan/ Arti Fungsi Permintaan/ Definisi Fungsi Permintaan.
 fungsi yang menunjukkan hubungan antara variabel harga  Pengertian Fungsi Permintaan

Fungsi Permintaan adalah fungsi yang menunjukkan hubungan antara variabel harga (P) dengan variabel jumlah barang (Q) yang diminta. Fungsi permintaan sesuai dengan hukum permintaan yang " bila harga naik, maka jumlah permintaan turun dan bila harga turun, maka jumlah permintaan naik. " Dengan demikian, hubungan antara harga barang dengan jumlah berang yang diminta adalah negatif atau berbanding terbalik.
Bentu umum fungsi permintaan sebagai berikiut:
Pd=a-bQ atau Qd=a-bP
Keterangan:
Q= Jumlah barang yang diminta.
P= Jumlah barang perunit.
a= angka konstanta (berupa angka).
b= gradien atau kemiringan (yang ada hurufnya).
Adapun syarat mutlak fungsi permintaan sebagai berikut:
a. Nilai a harus positif (+).
b. Nilai b harus negatif (-).
UntukMenentukan fungsi permintaan atau persamaan kurva permintaan dapat dicari dengan menggunakan rumus berikut ini:
P-P1 / P2-P1 = Q-Q1 / Q2-Q1
Demikian informasi tentang Pengertian Fungsi Permintaan, semoga penjelasan diatas mudah dipahami.
Advertisement

Iklan Sidebar